Entries by Admin

PENGANTAR PENDIDIKAN FUTURISTIK: Menuju Pembelajaran Berdiferensiasi untuk Kelas Kontemporer

PENGANTAR PENDIDIKAN FUTURISTIK: Menuju Pembelajaran Berdiferensiasi untuk Kelas Kontemporer Copyright © 2024 Enung Hasanah, Supardi, Ika Maryani Selamat datang dalam perjalanan pendidikan yang penuh inspirasi melalui buku “Pengantar Pendidikan Futuristik: Menuju Pembelajaran Berdiferensiasi Untuk Kelas Kontemporer”. Buku ini adalah sebuah panduan yang komprehensif dan inovatif untuk pendidikan di era kontemporer, yang diawali dengan pengenalan konsep […]

RAMUAN JAMU MAJAPAHIT: FILOSOFI DAN KHASIAT

RAMUAN JAMU MAJAPAHIT: FILOSOFI DAN KHASIAT Copyright © 2024 Dr. Dwi Utami, S.Si. M.Si. Apt dkk   ISBN: 978-xxx-xxxx-xx-x e-ISBN: 978-xxx-xxxx-xx-x 21 x 29.7 cm, viii + 46 hlm Cetakan Pertama, Februari 2024 Penulis: Dr. Dwi Utami, S.Si. M.Si. Apt, apt. Deasy Vanda Pertiwi, M.Sc., Ichsanul Amal, Ahmad Ilham Farizi, Alifia Qudrotul Laila, Aurista Novanda […]

Historiografi Muhammadiyah

HISTORIOGRAFI MUHAMMADIYAH Copyright © 2021 Muthiah Amini, dkk “Historiografi Muhammadiyah” adalah sebuah karya yang mengungkap keindahan dan kompleksitas gerakan Islam yang kuat ini. Buku ini mempersembahkan sebuah analisis mendalam tentang sejarah intelektual, perjalanan organisasional, dan dampak sosial dari Muhammadiyah, sebuah gerakan yang menandai kebangkitan Islam modern di Indonesia. Melalui penelitian yang cermat dan pemahaman yang […]

Keuangan Inklusif di Era Keuangan Digital: Bagaimana UMKM Sektor Halal Merespon?

Keuangan Inklusif di Era Keuangan Digital: Bagaimana UMKM Sektor Halal Merespon? Copyright © 2023 Abrista Devi, M.E.I   Penulis: Abrista Devi, M.E.I , Irman Firmansyah, S.E., M.Si., Ak., CA. Arif Sapta Yuniarto, S.E., M.Acc., AK., CA, & Drs. Kholil Nawawi, M.Ag ISBN: xxx-xxx-xxx-xx-x e-ISBN: xxx-xxx-xxx-xx-x 16 x 24 cm, viii + 228 hlm Cetakan Pertama, […]

Nilai Kepemimpinan AR Fachrudin

Nilai Kepemimpinan AR Fachrudin Copyright © 2024 Dr. Muh. Ikhwan Ahada, S.Ag., M.A. AR Fachruddin, atau lebih akrab dipanggil Pak AR, adalah sosok pemimpin yang dapat dibilang komplit. Ia adalah ketua umum terlama dalam memimpin organisasi modern terbesar di dunia, Muhammadiyah, tetapi Pak AR tidak silau dengan amanat itu. Ia tetap sederhana, mengayomi warga Muhammadiyah, […]